Toko Marmer Lembaran Di Indonesia
Marmer merupakan batu kristal kasar yang tercipta dari Batu kapur atau dolomit. Marmer yang asli mempunyai warna putih disusun dari mineral kalsit. Setiap irisan marmer mempunyai perbedaan motif, sulit sekali ditemukan kesamaan corak di setiap potongan marmer yang berbeda. (more…)